detikNews
Hujan di Tengah Musim Dingin Mencairkan Lapisan Es di Greenland
Para peneliti menemukan bahwa hujan mempercepat proses pencairan es di Greenland, yang dikhawatirkan akan mempercepat kenaikan tinggi permukaan air laut.
Sabtu, 09 Mar 2019 17:05 WIB







































