detikNews
Kompolnas Kirim Rekomendasi Hasil Klarifikasi Kasus LP Cebongan ke SBY
Kompolnas melakukan klarifikasi kepada jajaran Polri tentang proses hukum kasus penyerangan LP Cebongan, Sleman. Rekomendasi atas hasil klarifikasi tersebut akan disampaikan kepada Presiden SBY.
Selasa, 23 Apr 2013 18:04 WIB







































