detikNews
Pramono Edhie: Saya Ajukan 3 Nama Calon KSAD
KSAD Jenderal TNI Pramono Edhie akan memasuki masa pensiun pada bulan Mei 2013 nanti. Sebagai penggantinya, Pramono mengatakan sudah mengajukan sejumlah nama sebagai pengganti dirinya sebagai pemimpin tertinggi di Angkatan Darat.
Senin, 25 Mar 2013 13:28 WIB







































