detikNews
Komandan Paspampres Yakinkan Peringatan 17 Agustus di Istana Aman
Para teroris membidik Istana Negara sebagai sasaran peledakan. Komandan Paspampres memastikan, Paspampres siap menjaga keamanan peringatan HUT RI ke-64 tersebut.
Selasa, 11 Agu 2009 17:06 WIB







































