Electronic Arts segera merilis EA Sports FC 25 pada 27 September 2024. Gamer dapat memainkannya di PS4, PS5, Xbox Series X|S, Xbox One, PC, dan Switch.
Sony PlayStation sepertinya harus putar otak, supaya game terbarunya berjudul Concord laku di pasaran. Sebab para analis mengatakan bahwa game ini gagal.
Microsoft disebut berencana merilis Call of Duty terbaru untuk layanan berlangganan Xbox Game Pass, yang akan diumumkan dalam acara Xbox 9 Juni mendatang.