detikTravel
Promosi Pariwisata di Media Online Dianggap 4 Kali Lebih Efektif
Untuk mencapai target kunjungan 20 juta Wisman dan 275 wisnus pada 2019, promosi pariwisata Indonesia gencar dilakukan. Promosi melalui media online pun diyakini lebih efektif dalam meningkatkan pergerakan wisatawan.
Kamis, 10 Des 2015 18:05 WIB







































