Rapper Thailand MILLI luncurkan album kedua, HEAVYWEIGHT, berisi 13 track yang menggambarkan perjalanan hidupnya. Album ini libatkan kolaborasi internasional.
Rapper Kendrick Lamar mengumumkan tanggal tur Eropa bersama SZA pada Senin (10/2). Tepatnya setelah keduanya tampil bersama di Super Bowl Halftime Show 2025.
Pengadilan Los Angeles memutuskan rapper A$AP Rocky tidak bersalah atas tuduhan penyerangan dengan senjata semi-otomatis dalam pertengkaran tahun 2021.
Artis Jennifer Coppen akan berangkat umroh dalam waktu dekat, sebagai permintaan mendiang suaminya. Ustadz Derry Sulaiman akan mendampingi perjalanan ini.