Wolipop
Balenciaga Jadi Brand Fashion Pertama yang Hapus Akun Twitter
Balenciaga hapus akun Twitter setelah platform media sosial lambang burung biru itu diakuisisi Elon Musk. Menjadi brand fashion pertama yang melakukan aksi ini.
Rabu, 16 Nov 2022 05:00 WIB