detikHot
Christian Bautista Siap Tampil di Film Indonesia
Penyanyi asal Filipina Christian Bautista akan menyapa lagi para penggemarnya di Indonesia. Tapi kali ini bukan lewat musiknya atau penampilannya di atas panggung, melainkan lewat film.
Selasa, 19 Okt 2010 16:26 WIB







































