Mimpi film lokal berjaya di Oscar tampaknya bisa menjadi kenyataan. Hal itu diwujudkan lewat kategori baru di mana para netizen bisa memilh film favoritnya.
Melihat para aktris yang didominasi pemenang dan nomine Oscar melakukan aksi laga yang menegangkan menjadi sebuah tontonan yang cukup menghibur di The 355.
Turning Red jadi film Pixar yang disutradarai Domee Shi, sosok di balik film pendek Bao, yang mendapat penghargaan Oscar untuk Best Short Film di tahun 2019.