detikNews
Kepergok Saat Beraksi, Pencuri Motor Tembak Warga Bekasi
Seorang warga di Kampung Kelapa Dua RT 002/007, Kelurahan Paduren, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi tewas ditembak kawanan pencuri motor. Korban ditembak saat memergoki aksi pencurian motor tersebut.
Minggu, 12 Jun 2011 23:18 WIB







































