Massa buruh menggelar unjuk rasa di depan gedung DPR RI, Jakarta, menuntut UU omnibus law dicabut. Situasi lalu lintas di Jalan Gatot Subroto terpantau padat.
KSPSI menyatakan akan terus menggelar aksi sampai Permenaker 2/2022 terkait pencairan Jaminan Hari Tua 100% bisa dilakukan ketika usia 56 tahun, dicabut!
Sejumlah elemen masyarakat menggelar demonstrasi di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat. Mereka menggelar demo untuk memperingati Hari Perempuan Internasional.
Jalan Medan Merdeka Barat ditutup imbas demo sejumlah elemen mahasiswa dan buruh hari ini. Barracuda dan water cannon juga disiagakan di sekitar lokasi.