Soal naturalisasi Kevin Diks, Menpora Dito Ariotedjo sudah berkoordinasi langsung dengan Menko Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan Yusril Ihza Mahendra.
Zhang Yuning jadi pahlawan China saat mengalahkan Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Striker 27 tahun itu menyinggung Kevin Diks usai laga.
Kevin Sanjaya Sukamuljo/Seo Seung Jae ikut terlibat dalam acara perpisahan Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan. Mereka berhadapan di Istora Gelora Bung Karno (GBK).