detikNews
Karyawan Pabrik Tambang di Pacitan Demo Tuntut Kenaikan Gaji
Puluhan karyawan PT DFMI (Dragon Fly Mineral Industry) menggelar aksi di depan kantor perusahaan Desa Pagutan, Kecamatan Arjosari. Para pengunjuk rasa menuntut kesetaraan gaji sesuai UMK 2014.
Sabtu, 15 Feb 2014 16:47 WIB







































