"Indonesia kan luas banyak celah-celah yang bisa dilakukan oleh oknum tertentu. Modusnya banyak barang-barang masuk secara ilegal, pintunya banyak," kata Moga.
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) menyerahkan penghargaan Primaniyarta dan Primaduta kepada para pelaku ekspor dan pembeli (buyer) luar negeri.