detikNews
Polisi: Keluarga Wanita Pemotong Kelamin Kunjungi Abdul Cuma Silaturahmi
Pintu perdamaian antara NN (22), pelaku pemotongan kelamin dengan sang korban Abdul Muhyi (21), sepertinya belum terbuka. Keluarga NN sempat datang mengunjungi Abdul di rumah sakit sekadar untuk bersilaturahmi.
Kamis, 23 Mei 2013 11:36 WIB







































