detikTravel
Saat Kapal Pinisi Raksasa 'Terdampar' di Situ Patenggang
Di tepian Situ Patenggang, ada kapal pinisi raksasa yang terdampar. Terdiri dari 4 lantai, kapal terdampar ini justru jadi spot selfie pengunjung. Kok bisa?
Minggu, 15 Jul 2018 22:35 WIB







































