Harry Kane memborong brace dalam kemenangan Timnas Inggris atas Latvia di kualifikasi Piala Dunia 2026. Dia memecahkan rekor berusia 36 tahun di Tiga Singa.
Timnas Jepang vs Timnas Indonesia menyajikan adu strategi dua pelatih yang pernah berkiprah di Piala Dunia. Hajime Moriyasu atau Shin Tae-yong lebih baik?
Italia harus bangkit usai kalah 1-2 dari Jerman di leg pertama perempatfinal UEFA Nations League. Luciano Spalletti menuntut performa luar biasa di leg kedua.
Timnas Putri Inggris berhasil mempertahankan trofi Piala Eropa. The Lionesses jadi kampiun edisi 2025 setelah mengalahkan Spanyol via adu penalti di final.