Dunia hiburan ramai dengan kabar pernikahan sesama jenis Celine Evangelista. Ada juga rumor Raffi dan Ayu Ting Ting yang kepergok liburan bareng di Belanda.
Fotografer profesional Diera Bachir berbagi pengalaman dan tips untuk 15 finalis Sunsilk Hijab Hunt 2016. Diera memberikan saran cara berpose ke kamera.
Setelah ke Medan, Banda Aceh, Mataram, Bandung, Surabaya, Banjarmasin, Yogyakarta, Palembang, dan Makassar, audisi Sunsilk Hijab Hunt 2016 berakhir di Jakarta.
Makan malam Koresponden Gedung Putih merupakan acara tahunan yang dihadiri Presiden AS. Acara ini punya tradisi unik, yakni penampilan komedi dari Presiden AS.