Fenomena 'Midnight Sun' alias matahari yang tetap bersinar saat tengah malam, kerap terjadi di Norwegia. Seorang traveler bernama Anders Ramsrud pun mengabadikan momen langka ini dengan drone. Keren!
Ini adalah fenomena yang aneh bin ajaib. Di India, terdapat Batu Dewa Krishna yang berukuran besar dan berada persis di tepi lereng. Percaya tidak percaya, batu tersebut tidak jatuh dan seolah melawan hukum gravitasi!
Walaupun dikenal sebagai daerah konflik, namun semenanjung Krimea di Ukraina memiliki sebuah danau bagaikan film fiksi ilmiah. Koyashskoye Salt Lake tersebut berwarna merah seperti darah. Sungguh ajaib!
Sebuah foto pemandangan alam di negara Pulau Mauritius menghebohkan para traveler. Di foto itu tampak seperti sebuah air terjun di dalam lautan. Keajaiban alam atau ilusi mata?
Bacaan talbiyah yang selalu didendangkan penziarah Illahi dalam prosesi haji dan umroh tersebut saya cermati pertama kali dalam film the Message yang dibintangi Anthony Quinn (1976), film yang menggambarkan sejarah Nabi Muhammad.
Sudah pernah dengar nama Al Naslaa di Madinah, Arab Saudi? Inilah batu raksasa di tengah Padang Pasir Tayma, yang berselimut misteri. Lihatlah, batunya terbelah dua bagai ditebas pedang!
Fenomena alam memang selalu menghadirkan sesuatu yang ajaib. Di Selandia Baru misalnya, ada sebuah danau yang berwarna hijau muda. Saking tidak biasa warnanya, masyarakat setempat menjulukinya sebagai tempat mandi setan.