detikSport
Force India Rekrut Esteban Ocon
Esteban Ocon dipastikan mendapatkan satu kursi pebalap Formula 1 pada tahun depan. Pebalap Prancis itu telah sepakat bergabung dengan tim Force India.
Jumat, 11 Nov 2016 07:14 WIB







































