Kejaksaan Agung (Kejagung) tengah menyelidiki auditor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) yang diduga menghalangi penyidikan pada kasus korupsi di Jiwasraya
Kejagung menyatakan berkas perkara 7 tersangka kasus korupsi PT ASABRI lengkap. Berkas perkara itu akan segera dilimpahkan ke pengadilan untuk disidang.
Kejagung terus mengusut kasus dugaan korupsi PT ASABRI. Kejagung kini menyita 8 lapangan golf yang diduga milik tersangka kasus korupsi PT ASABRI Heru Hidayat.
Kejagung menyita 36 lukisan berlapis emas dari tersangka kasus Asabri, Jimmy Sutopo. Nilai 36 lukisan berlapis emas itu ditaksir mencapai Rp 109 miliar.