Pemerintah percepat pembangunan 104 Sekolah Rakyat untuk memutus rantai kemiskinan melalui pendidikan. Target 200 titik hingga 2027, kapasitas 60.000 siswa.
Timnas Indonesia U-23 menghajar Brunei Darussalam di laga pertama Piala AFF U-23 2025. Kemenangan itu jadi modal berharga Garuda Muda menatap laga berikutnya.
Dinas Pendidikan Palembang mencatat 114 SD masih antre untuk program Makan Bergizi Gratis. Fokus pada percepatan distribusi dan kualitas gizi makanan siswa.
Banyak masakan China berupa tumisan gurih yang praktis dibuat. Salah satunya tumisan selada berbumbu bawang putih dengan tambahan minyak wijen yang harum.