Kecelakaan beruntun melibatkan sejumlah kendaraan terjadi di Tol Jagorawi Kilometer 29, Bogor, Jawa Barat. Terdapat korban luka dalam peristiwa tersebut.
Lalu lintas di sejumlah titik di tol arah ke Jakarta mengalami kepadatan di sejumlah titik pagi ini. Kepadatan tersebut akibat tingginya volume kendaraan.