detikNews
Guru di Purbalingga Minta Maaf Masukkan Nama Ahok di Soal Ujian SMP
Seorang guru di Purbalingga, Jawa Tengah, meminta maaf karena memasukkan nama Ahok dalam soal ujian akhir semester. Dia mengaku kelelahan dan kurang fokus.
Sabtu, 10 Des 2016 09:17 WIB







































