detikNews
Kubu Anas Harus Ikuti Aturan KPK
Keluarga Anas Urbaningrum akan menyurati pimpinan KPK agar niatan mengirim makanan dan minuman untuk Anas diakomodasi. Direktur Pusat Kajian Anti Koprupsi (PUKAT) UGM Zainal Arifin Mochtar meminta pihak keluarga mematuhi aturan.
Sabtu, 11 Jan 2014 21:41 WIB







































