detikNews
Asosiasi Curhat ke DPR: Sopir Logistik Kerap Doping, Jakarta-Surabaya 14 Jam
Rapat DPR dengan asosiasi pengemudi logistik mengungkap masalah jam kerja panjang dan penggunaan doping. Selain itu, juga soal pelatihan dan jaminan sosial.
Rabu, 01 Okt 2025 16:58 WIB