Selusin mobil pemadam kebakaran tiba-tiba berdatangan ke Bandara Sultan Hasanuddin, Makassar, Sulsel. Padahal suasana di bandara internasional itu normal alias tidak terjadi apa-apa. Usut punya usut, ternyata mereka kecele isu kebakaran di bandara tersebut.
Wah, setelah sebelumnya memilih Mercedes-Benz M Class sebagai kendaraan resmi Corps of Gendarmerie of Vatican City, pemimpin Gereja Vatikan Paus dihadiahi 2 motor sport Ducati. Tentunya bukan Paus yang akan menunggangi motor ini, tetapi para pengawalnya.
Jam baru menunjukkan pukul 05.00 Wita. Tiba-tiba sirene meraung-meraung. Kru KRI Makassar sibuk menggedor-gedor pintu membangunkan para peserta Pelayaran Lintas Nusantara Wisata Bahari (LNRPB).
Apakah perbuatan demikian lazim dilakukan pengemudi dengan mobil plat merah? Mengemudi sambil menggunakan telepon dan berganti jalur? Apakah terdapat kekebalan hukum berlalu lintas untuk pengemudi dengan mobil plat merah tersebut?
Presiden Filipina Benigno 'Noynoy' Aquino tak menggunakan voorijder bersirene dan turut terjebak macet dengan publik. Hal ini berbeda dengan Presiden Obama yang mendapatkan pengawalan luar biasa ketat. Dan Ruhut Sitompul tak ingin Presiden SBY disamakan dengan Aquino.
Jeritan warga Cibubur, Hendra NS, yang memohon Presiden SBY menetap di Istana dan tidak bolak-balik ke Cikeas, menjadi perbincangan setelah jadi tema perkicauan di Twitter. Inilah uneg-uneg Hendra selengkapnya.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono diminta tidak tinggal lagi di Cikeas, Bogor. Keberadaan SBY dan keluarga di wilayah itu dinilai membuat sengsara warga yang tinggal di kawasan yang dilewati Presiden, misalnya Cibubur.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) diminta tidak tinggal lagi di Cikeas, Bogor. Keberadaan SBY dan keluarga di wilayah itu dinilai membuat sengsara warga yang tinggal di kawasan yang dilewati Presiden, misalnya Cibubur.