Kematian Jamal Khashoggi membuka mata warga dunia terhadap sosok Muhammad bin Salman yang sebelum ini dielu-elukan akan membawa perubahan besar di Arab Saudi.
Bentrokan terjadi di Tepi Barat setelah pasukan Israel memerintahkan penutupan sebuah sekolah Palestina. Beberapa orang terluka dalam bentrokan tersebut.
Seorang warga Palestina tewas ditembak polisi Israel di luar Kota Tua Yerusalem. Pejabat Israel mengatakan, pria itu diduga mencoba melakukan penikaman.
Pemerintah Amerika Serikat mengatakan akan kurangi lagi bantuan untuk rumah sakit yang utamanya merawat pasien Palestina senilai lebih dari Rp 370 miliar.