Keluarga telah menggelar pertemuan acara pernikahan Erina Gudono dan putra ketiga Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep. Erina mengungkap persiapannya sejauh ini.
Putra Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep yang telah resmi menikahi Erina Gudono, melangsungkan tasyakuran di Solo usai menjalani akad nikah.