detikNews
Ribuan Warga Pidie Jaya Mengungsi Pasca Gempa, Ini Data Sementara Polisi
Ribuan warga Pidie Jaya, Aceh mengungsi di beberapa titik pasca gempa berkekuatan 6,4 SR. Mereka memilih mengungsi karena takut terjadinya gempa susulan.
Kamis, 08 Des 2016 05:43 WIB







































