detikFinance
Bangun 12 Bandara Baru, Pemerintah Siapkan Rp 2,1 Triliun
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) siap membangun bandara baru yang tersebar di seluruh Indonesia. Dana yang dikeluarkan mencapai triliunan.
Selasa, 11 Mar 2014 15:38 WIB







































