detikNews
Terbaring di Tempat Tidur, Hosni Mubarak Kembali Diadili
Untuk kedua kalinya, mantan presiden Mesir Hosni Mubarak muncul di persidangan. Dengan terbaring di tempat tidur, Mubarak kembali diadili atas dakwaan pembunuhan dan korupsi.
Senin, 15 Agu 2011 16:50 WIB







































