detikNews
Buntut Rekaman, MA Mutasi Kepala PN Yogja
Kepala PN Yogyakarta, Komari akhirnya diberhentikan dari jabatannya oleh MA. Komari juga dimutasi menjadi hakim biasa di PN Semarang. Pemutasian ini merupakan buntut dari beredarnya rekaman telepon antara Komari dengan seseorang yang ngaku dari MA.
Jumat, 22 Okt 2010 13:44 WIB







































