Korban ketiga helikopter jatuh di Belitung Timur ditemukan dalam keadaan tewas. Korban ditemukan nelayan di perairan Manggar ketika sedang mencari ikan.
Tama Abiza resmi dilantik sebagai anggota polisi berpangkat Bripda setelah mengikuti pendidikan Bintara di SPN Lido. Tama adalah mantan asisten pribadi Kaesang.