"Apa yang bisa kita lakukan sebagai kewaspadaan umum di tempat kerja kita masing-masing untuk mengurangi risiko penularan virus COVID-19?" tulis Anies di IG.
Hasil uji spesimen per tanggal 18 Februari 2020 menunjukkan sebanyak 100 dari 112 dinyatakan negatif COVID-19. Sedangkan 2 di antaranya masih dalam proses.