detikHot
'It's The Ship' Siapkan Pesta di Kapal Royal Caribbean dan Pulau Tropis Langkawi
'It's The Ship' mengusung konsep yang tidak biasa untuk sebuah festival musik. Konsepnya sangat istimewa dan juga mewah, karena akan digelar di atas kapal pesiar Royal Caribbean International yang berangkat dari Singapura.
Selasa, 23 Sep 2014 13:22 WIB







































