detikHot
MUI Anggap '2012' Propaganda Agama Tertentu
Film garapan Roland Emmerich '2012' menampilkan kehancuran beberapa bangunan tempat ibadah. Majelis Ulama Indonesia pun menilai hal itu sebagai sebuah proganda agama tertentu.
Rabu, 18 Nov 2009 16:10 WIB







































