detikTravel
Serunya Gowes ke Curug Layung, Lembang
Ada banyak cara seru untuk liburan, salah satunya adalah naik sepeda atau gowes. Curug Layung di Lembang pun bisa Anda datangi dengan gowes bersama teman-teman. Rasakan keseruannya dan nikmati pemandangan cantiknya.
Sabtu, 18 Jan 2014 16:15 WIB







































