detikNews
Ahok Bisa Tuntut Polisi Mengembalikan Nopol B 2 DKI yang Dibeli Swasta
Ahok mengaku bila 'jatah' nopol untuk kendaraan dinasnya, B 2 DKI, sudah dibeli oleh pengusaha. Ahok bisa menuntut nopol tersebut kepada kepolisian agar kembali, karena itu merupakan alokasi untuk nomor khusus pejabat Pemerintah Daerah.
Jumat, 04 Jan 2013 01:55 WIB







































