detikNews
Polisi Jaga Ketat Lokasi Bentrok Warga Dua Dusun di Buleleng
Sedikitnya 60 pesonel polisi menjaga ketat lokasi bentrokan dua warga dusun di Buleleng, Bali. Hal ini dilakukan untuk mencegah bentrokan kembali terulang.
Jumat, 07 Mar 2008 18:20 WIB







































