detikNews
Terbit Panggilan untuk Gibran Setelah Dampingi Prabowo Temui Relawan
Menemani Prabowo Subianto bertemu relawan di Solo berujung Gibran Rakabuming Raka dipanggil DPP PDIP. Gibran menyatakan siap memenuhi panggilan DPP PDIP.
Minggu, 21 Mei 2023 06:32 WIB