detikNews
AS Umumkan Bantuan untuk Pakistan
Menlu AS, Hillary Clinton, yang sedang berkunjung ke Pakistan mengumumkan bantuan senilai US$ 7,5 miliar. Bantuan itu digunakan antara lain untukmembangun dua bendungan untuk pembangkit listrik tenaga air.
Senin, 19 Jul 2010 18:28 WIB







































