detikNews
Hakim MK Cecar Saksi KPU Soal Distribusi Logistik Pemilu di Dogyai Papua
Saksi dari KPU Kabupaten Dogyai memastikan bahwa logistik sampai di kabupaten dan pemilu dilaksanakan di dua distrik. Namun saksi sempat ditegur hakim karena ragu-ragu saat menjawab terkait ketersampaian logistik.
Rabu, 13 Agu 2014 13:02 WIB







































