Tingkatkan Pelayanan, Puskesmas Dilengkapi USG
Fasilitas pemeriksaan kehamilan menggunakan ultrasonografi (USG) tak hanya ada di rumah sakit. Fasilitas itu juga tersedia di puskesmas-puskesmas. Biayanya murah, hanya Rp 37.500.
Senin, 21 Des 2009 08:33 WIB







































