detikNews
Pasca Kasus Ricko, Ridwan Kamil Berharap Bobotoh-Jak Mania Damai
Wali Kota Bandung Ridwan Kamil berharap bobotoh dan Jak Mania bisa segera berdamai. Jangan sampai perseturuan antara suporter ini kembali memakan korban jiwa.
Jumat, 28 Jul 2017 12:45 WIB







































