Dirjen Kebudayaan Kemendikbud, Hilmar Farid, mengatakan Permendikbud tentang menyanyikan lagu Indonesia Raya dengan tiga stanza diperkirakan terbit Juli 2017.
Peristiwa kebakaran yang pernah melanda sekolah-sekolah rupanya menelurkan inspirasi untuk merakit motor tiga roda menjadi mini motor pemadam kebakaran.
Silvana Mahardika (15) satu tahun terakhir banyak menghabiskan hidup di jalanan. ia memilih di jalan lantaran tak betah di rumah sejak orang tuanya berpisah.
Sekelompok muslim di Kota Zhokou, China, berlatih kungfu jurus tantui. Salah seorang masternya adalah seorang muslimah Zhou Jin Ji, yang kini memiliki 40 murid.
Dengan Perahu Pustaka, Ridwan Alimuddin menawarkan tamasya lain bagi anak-anak pulau. Tamasya melalui buku bacaan, yang lebih luas dari pulau mana pun.
Transmart dan Carrefour tidak hanya menyediakan berbagai kebutuhan groseri untuk kebutuhan sehari-hari. Namun juga menyediakan kelengkapan untuk sekolah.
MTs Pakis merupakan sekolah alternatif yang didirikan oleh para pegiat pendidikan yang peduli terhadap pendidikan anak-anak pinggir hutan Lereng Gunung Slamet.