Hampir 1 tahun sejak Corona pertama kali merebak di Wuhan, kematian Corona di dunia kini tembus 1 juta kasus. Di mana kasus kematian paling banyak dilaporkan?
Dengan kondisi bisnis di mal saat ini, sekitar 1,5 juta pegawai mal-mal di Indonesia terancam kehilangan pendapatannya, dirumahkan, hingga terkena PHK.
Banjir tahun ini tidak hanya berdampak bagi rusaknya permukiman dan fasilitas umum, tetapi juga bagi aktivitas bisnis, salah satunya bagi pusat perbelanjaan.