detikHot
Ngaku Sudah Move On, Kenapa Jane Shalimar Malah Ngadu ke MUI?
Meski telah mendatangi Majelis Ulama Indonesia (MUI) karena merasa dipermalukan Didi Mahardhika soal status nikah sirinya, Jane Shalimar tetap mengaku sudah melupakan mantan suaminya itu.
Selasa, 26 Agu 2014 13:03 WIB







































