detikFood
5 Bahan Ini Dipakai untuk Membuat Daging Ayam Gelonggongan di Inggris
Daging hewan yang digelonggongkan atau diisi air agar lebih besar dan menguntungkan ternyata tak hanya terjadi di Indonesia. Baru-baru ini, publik Inggris juga dihebohkan dengan temuan ayam gelonggongan.
Jumat, 13 Des 2013 15:29 WIB







































